Mengangkat Potensi Emas Hijau Sembalun: Kolaborasi Indonesia-Malaysia Menuju Pasar Global
Kawasan Agrowisata Sembalun, yang terhampar di kaki Gunung Rinjani, Lombok, telah lama dikenal sebagai surga bagi pertanian. Tanahnya yang subur dan alamnya yang memukau menyimpan potensi besar yang belum tergarap maksimal. Selama ini, para petani masih banyak bergantung pada praktik konvensional dengan input kimia, sehingga nilai tambah produk dan jaminan keamanan pangan belum optimal. Menjawab […]